Connect with us

Berita Bola

Raúl Ingin di Datangkan Oleh Salah Satu Club La Liga

Raúl

Salah satu legend Real Madrid, Raúl, ingin di angkat sebagai pelatih oleh Villarreal.

Klub asal spanyol Villarreal sangat ingin Raúl bergabung dengen mereka. Presiden Villarreal, Fernando Roig Alfonso, ingin Raúl yang memimpin Villarreal. Untuk saat ini, ia sedang melatih salah satu tim cadangan Real Madrid, Castilla. Ada beberapa penawaran yang masuk untuk pria sponyol berumur 46 tahun itu akan tetapi Real Madrid menolaknya.

Walaupun ia sudah merasa sangat nyaman berada di Madrid dan menyukai kotanya, ia kali ini memiliki kesempatan untuk berkerja di salah satu club La Liga.

Bukan hanya itu, Raúl juga sebenernya memiliki hubungan yang sangat dekat dengan presiden Villarreal.

Raúl saat ini menjadi incaran dari Villarreal dikarenakan tim La Liga yang satu ini baru saja memecat pelatihnya Quique Setien, setelah Villarreal hanya mendaparkan 1 kemenangan dan 3 kekalahan dalam 4 kali pertandingan awal musim.

Perlu diketahui, Ia adalah legenda Real Madrid. Dia memainkan 550 pertandingan dengan seragam tim ini dan mencetak 228 gol. Pada tahun 2019, diumumkan bahwa mulai musim 2019/20 ia akan menjadi pelatih tim cadangan Real Madrid, Castilla.

More in Berita Bola